INOVASI DESA AQUARIUM MINI BONSAI KELAPA - a3diva -->

INOVASI DESA AQUARIUM MINI BONSAI KELAPA

DOKUMEN PEMBELAJARAN
PROGRAM INOVASI DESA  : DESA TINGKOHUBU,  KEC. SUWAWA , KAB. BONEBOLANGO

INOVASI DESA AQUARIUM  MINI  BONSAI  KELAPA
Pada dasarnya tanaman Kelapa dapat tumbuh dimana mana hal inilah yang menjadi dasar dari pembuatan bosai kelapa ini. Desa Tingkohubu Kecamatan Suwawa adalah Desa yang banyak di tumbuhi oleh pohon Kelapa dan hasil dari panen kelapa ini hanya sekedar dibuat kopra atau minyak kelapa, sehingganya munculah ide untuk memanfaatkan tumbuhan kelapa menjadi produk yang bisa menambah pendapatan ekonomi dengan basis rumah tangga.
INOVASI DESA AQUARIUM  MINI  BONSAI  KELAPA

I LATAR BELAKANG                     

  • ·    Adanya sumber daya alam yang memadai.
  • ·    Banyaknya media tanam yang bisa di dapat dari barang barang bekas.
  • ·    Areal untuk di jadikan media pengembangan budidaya bonsai kelapa bisa memanfaatkan pekarangan rumah
  • ·    Besarnya permintaan pasar yang semakin diminati oleh para pencinta bonsai kelapa
  • ·    Tidak membutuhkan modal yang besar un tuk melaksanakan budidaya pengembangan.
 Mengubah bahan  bekas  untuk dijadikan sebagai Media tanam dan dipadukan dengan Aquarium untuk bisa merubah pertumbuhan ekonomi Masyarakat

III.PROSES PENYELESAIAN MASAALAH

  • ·    Kegiatan ini didukung juga oleh adanya kesepakatan pemerintah Desa pada musdes RKPDes untuk dituangkan pada APBDes.n
  • ·    Anggota kelompok dengan menggunakan dana sendiri melaksanaka studi banding dan magang di luar kota dengan tujuan Daerah yang sudah ada kemajuan dibidang budidaya bonsai kelapa.

IV HASIL                                            

  • ·    Sudah adanya kegiatan pengrajin budidaya bonsai kelapa yang bisa memenuhi kebutuhan pasar.
  • ·    Hasil penjualan  dari Prodak ini bisa meningkat dengan sangat signifikan.
  • ·    Bisa berpotensi menjadi obyek wisata kerajinan budidaya bonsai kelapa.
  • ·    Dapat meningkatkan sumber PAD yang baik
V PEMBELAJARAN
·         Memanfaatkan lahan kosong untuk di inovasi menjadi sumber dari penghidupan dapat      mengakibatkan keuntungan yang berlipat ganda sehingga dapat menambah                    perekonomian serta jangan takut dengan kegagalan  dan selalu berpegang teguh pada sebuah filosopi bahwa kegagalan adalah kesuksesan yang tertunda.  
VI REKOMENDASI      
  • ·    Melaksanakan mediasi dan konsultasi dengan dinas terkait tentang keberlanjutan dari usaha  yang telah dirintis
  • ·    Melaksakan koordinasi dengan pihak pemerintah Desa agar kiranya dapat membantu keberhasilan usaha yang telah dirintis untuk bisa di laksanakan pengembangan usaha melalui Dana Desa
  • ·    Menyebarluaskan keberadaan Pengrajin dan pelaku usah dari bonsai kelapa melalui media elektronik dan media cetak.
  • ·    Melaksanakan kerjasama dengan Galeri terdekat untuk mencari pelanggan dan kunsumen.
Sumber dari Tim Inovasi Desa Kecamatan Suwawa
KONTAK INFORMASI 

Kepala Desa Tingkohubu 
No. HP 0852 9820 5771









   


 Pelaku usaha
 No. HP 0823 4328 6689




Berlangganan update artikel terbaru via email:

ARTIKEL SAAT INI "INOVASI DESA AQUARIUM MINI BONSAI KELAPA"

Post a Comment

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel